Novia |
Faktor Penyebab Bibir Hitam
Banyak faktor yang mampu membuat bibir Anda menjadi hitam dan kurang menarik. Penyebab bibir hitam bukan hanya karena kebiasaan merokok saja. Ada banyak hal yang dapat membuat bibi Anda hitam. Bibir yang terlihat hitam bisa mengurangi penampilan Anda. Walaupun Anda tidak merokok, bibir Anda bisa saja menghitam dan gelap akibat kebiasaan yang buruk.Apa saja penyebab dari perubahan warna bibir menjadi lebih hitam dan gelap meskipun tidak mempunyai kebiasaan merokok.
Tentu anda bertanya, dimana bibir merah yang seharusnya anda miliki? Berikut ini adalah alasan mengapa bibir anda berwarna hitam.
- *Kebiasaan Menggigit Bibir*
- *Alergi*
- *Menggunakan produk kosmetik yang sudah kedaluwarsa*
- *Keadaan tubuh menua*
- *Seringnya pakai lipstik*
- *Gaya hidup dan kebiasaan*
- *Hiperpigmentasi*
Oleh karena itu, penting bagi Anda yang sering melakukan aktivitas di luar ruangan untuk menggunakan tabir surya. Untuk di bagian bibir, biasanya beberapa merek lipgloss atau pelembap bibir mengandung SPF – usahakan untuk menggunakan SPF 30 – yang dapat menjaga bibir Anda menghitam akibat sinar matahari.
- *Keadaan tubuh menua*
Lalu bagaimana Cara Memerahkan Bibir yang aman tanpa menimbulkan efek samping? Bagaimana Cara Memerahkan Bibir secara alami? Simak tips Cara Memerahkan Bibir Tanpa Lipstik Secara Permanen
Cara Memerahkan Bibir Secara Alami.
- 1. Cara Memerahkan Bibir Dengan Menggunakan Madu
Cara memerahkan bibir yang pertama ialah dengan menggunakan madu murni. Kandungan madu yang kaya akan mineral, seperti magnesium, natrium, kalsium, fosfor, kalium, serta kaya akan vitamin membuat madu sangat baik untuk merawat bibir kamu. Madu mampu mengangkat sel-sel kulit mati pada bibir yang membuat bibir terlihat lebih hitam, selain itu kandungan mineral dan vitamin pada madu juga mampu melembabkan bibir secara alami dengan waktu cepat.
Jangan Lewatkan Ini : Cara Memerahkan Bibir Secara Alami Dan Permanen Dengan CepatCara memerahkan bibir dengan bahan madu cukup sederhana Sebagai Berikut : Kamu tinggal mengoleskan madu pada bibir selama 30 menit, kemudian dibilas dengan air hangat. Kamu juga bisa mencampurkan madu dengan minyak zaitun agar hasil lebih maksimal. Lakukan pada malam hari sebelum istirahat secara rutin, maka bibirmu akan merah merona secara alami.
- 2. Jeruk Nipis
Jeruk nipis kaya akan vitamin C yang sangat baik untuk merawat kecantikan kulit dan tubuh kamu. Begitu juga untuk perawatan bibir, jeruk nipis dikenal sebagai salah satu bahan yang digunakan untuk memerahkan bibir secara alami dan cepat.
Kandungan vitamin C yang tinggi mampu mengangkat sel-sel kulit mati pada bibir. Oleskan perasan jeruk nipis ke bibir kamu selama 5 menit, kemudan diamkan selama 30 menit agar perasan jeruk nipis meresap sempurna ke kulit bibir kamu. Lakukan secara rutin minimal dua kali sehari agar mendapatkan hasil yang maksimal.
- 3. Minyak Zaitun
- 4. Alpukat
Alpukat dikenal sebagai buah yang memiliki banyak khasiat bagi tubuh manusia, tidak hanya untuk kecantikan namun alpukat juga memiliki khasiat bagi kesehatan tubuh seseorang. Alpukat mampu mengobati diabetes, kanker, dan stroke. Jadi alpukat memang buah yang banyak memiliki khasiat.
Salah satu khasiat alpukat untuk kecantikan ialah guna perawatan bibir. Alpukat sudah dikenal sejak lama mampu akan Cara memerahkan bibir dengan cepat, sehingga banyak yang menggunakan scrub alpukat sebagai pemerah bibir alami. Namun untuk mendapatkan hasil yang maksimal, alpukat bisa dicampur dengan madu atau minyak zaitun.
- 5. Bunga mawar merah
Bunga mawah berkhasiat untuk memberikan warna merah pada bibir secara natural. Selain itu, bibir kamu akan lebih lembab dan terasa segar. Ini lebih baik dari saat kamu melakukan cara membuat bibir merah dengan pasta gigi. Cara pemakaian:
- Masukkan 5 gelai mahkota bunga mawar ke dalam susu murni atau madu 50 ml dan diamkan selama 30 menit
- Haluskan bahan tersebut dengan blender
- Oleskan pada bibir selama 15 menit
- Bilas air bersih
- 6. Perbanyak minum air putih
Selain dengan menggunakan mentega,agar bibir tidak terlihat kering dan hitam, juga bisa kamu lakukan dengan banyak meminum air. Tubuh kita terdiri dari 70% cairan. artinya untuk mendapatkan kinerja dan tampilan tubuh yang baik, kamu perlu memenuhi kebutuhan air yang cukup. Dengan mengkonsumsi air yang cukup, maka bibirmu akan terlihat lebih segar dan lebih merah.
- 7. Stroberi
Tahukan dengan buah merah mungil ini? Ya, stroberi kaya akan pigmen alami yang bisa membuat bibir terlihat merah merona. Kamu dapat menggunakan stroberi secara rutin sehabis mandi, atau mengonsumsinya dalam bentuk jus segar untuk hasil terbaik.
Cara memerahkan bibir dengan strawberry:
- Gosokan belahan stroberi yang sudah matang ke area bibirmu secara merata
- Agar meresap diamkan kurang lebih selama 30 menitan
- Lihat sekarang bibirmu sudah merah merona
- Untuk hasil permanen lakukan tiap hari selama sebulan.
- 8. Gunakan scrub bibir alami
Selain dengan sikat gigi, cara mengeksfoliasi bibir juga bisa dengan menggunakan scrub alami yang bisa dibuat sendiri. Karena bibir lebih sensitif dari bagian wajah lainnya, scrub alami cenderung lebih aman daripada menggunakan scrub yang mengandung banyak bahan kimia.
Buatlah scrub bibir dari campuran 2 sendok gula, 1 sendok teh madu dan juga 1 sendok minyak kelapa organik, campur hingga merata. Pijat bibir dengan lembut menggunakan campuran tadi selama 30 detik dan bersihkan dengan air hangat.
Jika bibir anda kering, agar kulit mengelupas dengan mudah sebelumnya kompres dulu dengan air hangat supaya kulitnya lebih lunak dan tidak menimbulkan luka.
Sebaiknya lakukan perawatan ini 1-2 kali saja dalam seminggu untuk mengurangi resiko iritasi akibat pengelupasan terlalu sering.
- 9. Mentega
Cara memerahkan bibir secara alami dengan mentega:
- Gunakan mentega yang memiliki kualitas terbaik, jangan yang murahan
- Ambil secukupnya kemudian oleskan merata ke area bibir sebelum tidur
- Biasanya hasil akan terlihat setelah kamu menerapkannya 1 bulan.
- 10. Daun Ketumbar
Cara alami memerahkan bibir dengan daun ketumbar:
- Haluskan daun ketumbar secukupnya, lalu campur dengan air
- Oleskan pada bibir secara merata dan diamkan sampai kering
- Selanjutnya kamu bisa membilasnya dengan air hangat.
- 11. Masker Biji Delima Dan Susu Dingin
Lembutkan biji delima kemudian campurkan dengan sedikit krim susu dingin sampai membentuk seperti pasta. Aplikasikan pada bibir yang telag dibersihkan dan diamkan selam 10 menit setelah itu basuh dengan air hangat.
Baca Juga : Tips Cara Memerahkan Bibir Secara Alami Dan Cepat Dan Permanen Dalam 1 HariMasker bibir ini bisa dipakai 2-3 kali dalam seminggu, delima mengandung senyawa aktif bernama punicalagin yang menghambat produksimelanin dan mencegah warna gelap pada bibir.
- 12. Masker Kunyit Dan Susu
Racikan ini membantu mengembalikan warna alami bibir yang sangat anda inginkan. Yang diperlukan adalah satu sendok susu dingin dan setengah sendok teh bubuk kunyit yang dicampurkan membentuk pasta.
Kunyit memiliki kahasiat peneyembuhan dan susu adalah agen pelembab alami. Ramuan ini bisa dioleskan pada bibir setipa hari sampai anda melihat perubahan pada warna bibir anda.
Tips Mempertahankan Warna Merah pada Bibir Secara Permanen
Cara membuat bibir merah dengan cepat akan sia-sia jika kamu tidak menjaga warna bibir agar terlihat lebih sehat dengan warna merah. Berikut cara mempertahankan warna merah pada bibir:
- 1. Minum air putih yang cukup
- 2. Hindari makanan atau minuman yang terlalu panas
- 3. Hindari merokok
- 4. Jaga bibir dari sinar matahari
- 5. Jaga bibir agar selalu lembab
- 6. Jangan gunakan lipstik terlalu sering
- 7. Konsumsi buah-buahan dan sayur-sayuran
- 8. Hindari menjilat bibir terlalu sering
- 9. Hindari makanan terlalu asin dan pedas
Nah, itulah beberapa tips alami untuk mendapatkan kembali warna bibir yang alami. Meskipun cara ini tidak mungkin bisa memerahkan bibir anda dalam semalam atau atau beberapa minggu, namun jangan lekas menyerah untuk mencoba pengobatan yang paling cocok dengan anda.
Dengan konsistensi dan keteraturan tidak sulit untuk mendapatkan bibir yang sehat dan merona. Berikan bibir anda perawatan yang rutin seperti anda merawat kulit dan bagian tubuh lainnya, niscaya hasil yang didapat akan sesuai keinginan anda.
Demikianlah Ulasan kami mengenai Cara Memerahkan Bibir Tanpa Lipstik secara alami dan permanen yang patut kamu coba dan buktikan sendiri hasilnya. Sekian Dan terimakasih, selamat mencoba.
0 komentar: